Author: Redaksi Majalah Anakku

Demikian banyak mitos tentang diare. Ketahui mana yang benar dan tidak. 1. BRAT diet memperbaiki diare. Mitos BRAT yang berarti banana, rice, applesauce, dan toast pernah direkomendasikan untuk mengobati diare. Tetapi nutrisi ini kurang mengandung lemak dan protein. Jika pun dapat memperbaiki asupan anak, diet jenis ini cukup pada hari pertama saja dan tidak seterusnya. 2. Dehidrasi merupakan ancaman serius. Fakta Yang berbahaya saat diare bukanlah konsistensinya yang cair, tetapi jumlah cairan yang keluar, karena dapat menyebabkan anak kekurangan cairan. Bila anak BAB, segera ganti cairan yang hilang dengan jumlah cairan cukup. Lanjutkan ASI, berikan minum sebanyak 10 cc perkilogram berat…

Read More

[quote type=”center”]Demam merupakan gejala dan bukan suatu penyakit. Demam bisa muncul perlahan-lahan bisa pula mendadak tinggi. Ternyata pola demam bisa menjadi salah satu petunjuk menentukan penyakitnya.[/quote] [dropcap style=”font-size: 60px; color: #83D358;”]T[/dropcap]ubuh memiliki variasi suhu setiap harinya, sehingga tidak ada nilai tunggal yang disebut demam. Namun, beberapa nilai sudah tergolong demam apabila : Suhu rektal (anus) lebih dari 380C Suhu oral (mulut) lebih dari 37,80C Suhu ketiak lebih dari 37,20C Suhu dahi lebih dari 380C Suhu ketiak ataupun dahi, bahkan suhu telinga lebih mudah diukur dibandingkan di mulut maupun anus, tetapi kurang akurat dan perlu dikonfirmasi pada kondisi tertentu seperti…

Read More

[quote type=”center”]Si kecil tidak mampu menjumput benda berukuran kecil, ia juga kerap menjatuhkan barang. Apa yang salah ya ?[/quote] [dropcap style=”font-size: 60px; color: #83D358;”]P[/dropcap]ernah melihat seorang anak menulis dengan menekan pensilnya sedemikian kerasnya hingga pensilnya patah? Atau anak yang kelihatan ‘sembrono’, apa yang ia pegang terjatuh. Dan biasanya orangtua akan menganggap anak ini sebagai anak yang teledor. Anak seperti tersebut di atas mengalami gangguan motorik halus yang disebut dengan clumsy. Masalah seperti ini biasanya mulai muncul di tahun-tahun pertama usia sekolah, dan tampak sebagai kesulitan dalam menjalankan tugas motorik yang sederhana seperti berlari, mengancingkan baju atau memegang dan menggunting…

Read More

[quote type=”center”]Tiba-tiba Anda merasa bersedih, merasa sendiri, dan tak ingin melakukan apa-apa. Hati-hati, jangan-jangan ini pertanda depresi.[/quote] [dropcap style=”font-size: 60px; color: #83D358;”]S[/dropcap]esungguhnya, tidak ada penyebab utama pada gangguan depresi. Setiap orang dapat mengalami depresi karena berbagai penyebab dan karena berbagai pencetus. Paling tidak, ada tiga model penjelasan penyebab depresi, yaitu model biopsikososial (the biopsychosocial model), teori dari sistem (theory of system) dan model diatesis-stres (the diatheses-stress model). Penjelasan berbagai model Model biopsikososial menjelaskan bahwa penyebab terjadinya depresi karena adanya hubungan dan saling ketergantungan antara faktor biologis, psikologis dan sosial. Model ini dapat memprediksi tingkat keparahan dan kronis atau tidaknya…

Read More

[quote type=”center”]Bayi prematur adalah bayi yang lahir pada kehamilan ibu kurang dari 36 minggu. Semua bayi prematur membutuhkan perawatan khusus, tetapi tidak semuanya perlu dirawat di ruang rawat intensif.[/quote] [dropcap style=”font-size: 60px; color: #83D358;”]B[/dropcap]ayi yang lahir sebelum waktunya memiliki organ tubuh yang belum siap untuk hidup “terlepas” dari rahim. Semua ahli berupaya untuk menciptakan lingkungan yang amat mirip dengan rahim dan mencukupi kebutuhan demi mengejar pertumbuhan yang belum lengkap. Kekuatan otot bayi prematur masih lemah dan ia tidak banyak bergerak. Mereka juga lebih mudah kekurangan kalsium dan zat besi, mudah kedinginan, mudah gangguan napas, juga kadar gula darah yang…

Read More