Salam Hangat, Bagaimana kabar Anda? Semoga telah kembali bersemangat setelah menikmati hari libur yang memuaskan juga berkesan bersama keluarga tercinta. Anda yang baru saja membawa si kecil ke rumah setelah melahirkan, kami telah siapkan paket informasi penting dalam merawat kesehatan serta menjaga tumbuh kembang bayi Anda. Nikmatilah masa-masa menjadi ibu baru, namun jangan lupa berolahaga agar bobot tubuh kembali ideal.
Di tengah-tengah musim penghujan seperti sekarang ini, sebaiknya kita lebih waspada akan munculnya ancaman DBD, diare, atau thypus. Bersihkan setiap sudut rumah dengan teliti agar tidak menumpuk kotoran yang dapat menyebabkan penyakit perut serta tidak ada daerah bergenangan air yang paling disukai nyamuk untuk berkembang biak. Semoga sehat selalu!
Daftar isi :
Anakku News
- Inisiasi menyusui dini || Kunci keberhasilan menyusui.#22
- Merawat bayi di hari-hari pertama. #24
- Vaksinasi penting di 3 bulan pertama || Jadwal imunisasi yang disarankan oleh IDAI dan pentingnya mengikuti jadwal tersebut.#27
- Ber-KB tanpa usik menyusui.|| Pentingnya memilih kontrasepsi yang sesuai saat menyusui.#30
- 10 Panduan pilih dokter anak. #33
- Bagaimana memilih pengasuh yang baik ?|| Apa saja yang perlu dilihat dari calon pengasuh anak Anda agar tidak kecewa di kemudian hari.#35
Anakku Moms
- Baby blues, si pencemar mood pascapersalinan. || Mengatasi depresi setelah melahirkan agar tidak menjadi berkepanjangan.#38
- Habis melahirkan, olahraga yuk! || Sudah saatnya Anda kembali ke berat badan ideal dengan berolahraga.#40
- T&J Obgyn: Khawatir gizi ibu hamil. #42
Anakku Sehat
- Membersihkan kepala bayi dari ‘ketombe’. || Cara membersihkan kerak kepala yang biasanya masih menempel pada bayi baru lahir. #44
- Menjaga si kecil dari gigitan nyamuk. #46
- Duh, si kecil susah B.A.B. || Sembelit tidak hanya ‘menyiksa’ si kecil, tapi juga dapat berakibat buruk pada kesehatannya.#47
- T&J Kesehatan anak : Dok, anak saya terlambat bicara.#49
Anakku Cerdas
- Bermain gelembung, asah kecerdasan si kecil. || Gelembung sabun yang ditiup ibu dapat menjadi alat bermain yang menstimulasi kecerdasan si kecil.#54
- Kesulitan belajar pada anak, apakah disleksia ?#56
- Perlukah sekolah bayi ?#58
- Bila si kecil lengket dengan gadget || Membuatnya agak sulit untuk mengasah kemampuan sosialnya.#60
- T&J Kesehatan jiwa anak : Dampak buruk perceraian bagi anak.#62
Anakku Galeri
- Fashion: Yuk, bergaya old school. || Bayi pun dapat bergaya old school yang membuatnya terlihat cool.#64
- Pernak-pernik : 15 Kado bagi si kecil yang baru lahir.#68
- Tip : Memilih boks yang aman. #70
- Aksi Anakku. #71
- Galeri Info.#73
Anakku Family
- Seks setelah melahirkan, kapan saat yang tepat ?#76
- Membentuk jiwa wirausaha sejak dini.|| Agar anak lebih mampu menghargai uang.#79
- Menu: Santapan sehat ibu menyusui || Red bean pancake with cheese, mixed fruit with yoghurt.#82
- Inspiring Mom : Asosiasi Disleksia Indonesia. Jangan jadikan disleksia sebagai penghalang.#84
Aktivitas Anakku
- Lembar bonus untuk anak || Yuk, mewarnai, tebak gambar, dan belajar menggambar.
Jika anda ingin berlangganan majalah anakku, silahkan klik Berlangganan majalah.
Klik disini untuk membaca versi digital