Browsing: meningitis
Radang paru-paru atau pneumonia sedang ramai dibicarakan. Tidak semua disebabkan flu burung. Salah satu penyebab lain yang sangat penting adalah pneumokokus. Tak banyak orang tahu mengapa kuman ini harus dihindari.
Meningitis bakterialis (MB) merupakan infeksi selaput otak disebabkan infeksi bakteri.1 Penyebab utama dari MB adalah H influenzae dan S pneumoniae.…
Lebih baik menghindari infeksi pneumokokus, karena pengobatannya cenderung sulit. Tapi, bagaimana caranya? Berikan vaksinasi.
Invasif Pneumococcal Disease (IPD) merupakan penyakit ganas yang disebabkan kuman Streptococcus pneumoniae.