Browsing: menu
Problema sulit makan umumnya dialami anak di usia balita, terutama usia 1-4 tahun. Banyak hal yang menyebabkan anak susah makan, namun yang sering terlupakan adalah bahwa makan bukan hanya pemenuhan gizi tetapi dari sisi anak terkait dengan rasa ingin tahu, berlatih, belajar, dsb.
”Jangan minum es krim, nanti batuk!” Kalimat ini seringkali diucapkan orangtua manakala anaknya minta dibelikan es krim.
Bahan-bahan :
daging sapi, ati sapi & jeroan sapi
Bumbu-bumbu:
Bawang merah,bawang putih, cengkeh, kayu manis, pala, jintan, tauco medan,penyedap masakan, serai,jahe dan lengkuas yang sudah dimemarkan, kacang tanah sangrai yang sudah dihaluskan, tauco medan
Pelengkap:
daun bawang, seledri, jeruk nipis
Cara membuat:
rebus daging, ati dan jeroan sapi ,angkat potong kotak & pisah
Memasak bersama anak, akan membuatnya bangga bahwa dia sudah mampu berkontribusi membantu ibu di dapur. Ingat iklan tentang seorang anak yang bangga akan bekal sekolahnya?
Bila karena satu dan lain hal ASI sudah tidak memungkinkan lagi diberikan kepada si buah hati, bagaimana tips memberikan susu formula ke bayi?