Browsing: Sehat

Membahas Masalah – Masalah kesehatan yang sering dialami anak usia 0 – 5

batuk2.jpgInfluenza atau biasa disebut sebagai “flu” bukan batuk-pilek biasa. Influensa disebabkan virus influensa, dan menular dari orang-ke orang memalui percikan ludah. Penularannya sangat mudah.

anak-diare.gifDiare adalah meningkatnya frekuensi buang air besar atau berubahnya
tinja menjadi lunak atau cair hingga dianggap tidak normal. Bila anak
sering buang air besar tetapi tinjanya normal, tidak disebut diare.