Browsing: Famili
Sarana Informasi untuk keluarga
[quote type=”center”]Lingkungan yang semakin tercemar membuat syarat hidup sehat semakin sulit didapat. Saran 4 sehat 5 sempurna mungkin layak Anda…
Dengan sedikit geram Bertha memencet tombol ATM di salah satu bank ternama. “Ini kan seharusnya jatah Papa, masa Mama juga…
Walaupun peran ayah penting dalam hidup anak, nyatanya negara kita belum merayakan pengakuan terhadap peran ayah. Buktinya, kita merayakan Hari…
Payudara memang secara natural akan mengeluarkan ASI begitu ibu melahirkan. Tetapi tak berarti ia tak perlu perawatan, bukan?
Perawatan payudara setelah melahirkan bertujuan agar payudara senantiasa bersih dan mudah untuk dihisap oleh bayi. Banyak ibu yang mengeluhkan bayinya tak mau menyusu, bisa jadi ini disebabkan faktor teknis seperti puting susu yang masuk atau posisi yang salah. Tentunya, selain faktor teknis ini, air susu ibu juga dipengaruhi asupan nutrisi dan kondisi psikologis ibu.
Bahwa telur merupakan penyumbang energi yang baik bagi tubuh tentu sudah tak perlu dipertanyakan lagi, namun bagaimana memperlakukan telur agar…