Browsing: suplemen
Saat ini, para ahli menganjurkan pemberian vitamin K pada bayi baru lahir. Mengapa vitamin K?
Bayi baru lahir memiliki cadangan vitamin K yang sangat terbatas dan bergantung pada susu ibu. Rendahnya vitamin K dalam darah dan hati serta kurangnya zat tersebut pada ASI bisa menyebabkan bayi kekurangan vitamin K.
Jika si kecil nggak suka makan sayur, coba telusuri jangan-jangan ada yang keliru dalam mengajarinya pola makan sehat.
Ada kecenderungan, anak-anak yang tinggal di perkotaan kurang suka sayur. Memang tak ada masalah dengan berat badannya, tetapi anak kan juga perlu vitamin dan mineral bukan?
Sayur merupakan sumber vitamin, mineral, serta kaya serat yang berguna bagi proses pencernaan. Selain sayur, sumber lain adalah buah dan susu.
Siapa yang tak tahu madu, si coklat keemasan yang manis dan kaya energi. Benarkah berkhasiat untuk si kecil?
Bila selama ini bawang putih dikatakan bisa menjadi alternatif terapi penyakit kardiovaskular, inilah faktanya…
Bayi dan anak belajar mengenal dunia melalui mata. Perawatan dan nutrisi yang tepat akan membantu perkembangan penglihatan mereka sehingga buah hati Anda akan dapat mengenal dunia dan ilmu pengetahuan.